- Home >
- Info dan Pengetahuan , Legenda dan Fabel >
- SEJARAH DAN MITOS BUAH LANGSAT
Posted by : Machsada
Saturday, December 6, 2014
Langsat/ duku
Pernah kah kalian memperhatikan dengan seksama buah langsat/duku yang kita makan, ternyata setiap daging buah nya terdapat guratan garis yang berbeda
dibalik semua itu ada cerita yang unik tentang buah ini
Cerita buah Langsat
pada mulanya langsat adalah buah beracun yang tidak bisa di konsumsi, tetapi berubah menjadi makanan lezat.
ceritanya berawal dari perjalan Isakandar Zulkarnaen menaklukkan dunia, saat pasukan nya tiba ke daerah asia timur(red: Nusantara) yang mana dahulu negri ini satu daratan dengan benua asia, mereka kehabisan bekal makanan dan juga jauh dari perkampungan
kemudian iskandar zulkarnaen mengutus sebagian pasukan mencari makanan masuk ke hutan, ada yang mencari binatang buruan dan ada juga yang mencari buah.
Setelah tiba di tengah hutan kelompok pencari buah tak menemukan buah apapun kecuali buah langsat, tetapi buah ini belum mereka kenal. Agar tidak pulang dengan tangan kosong, pasukan mecoba mecicipi buah ini agar bisa di bawa kehadap raja.
Malang tak dapat ditolak untung tak bisa diraih. pasukan yang mencicipi ini langsung keracunan karena buah ini, dan pulang dengan tangan kosong. kejadian ini langsung dilaporkan kehadapan raja dan diobati,
setelah mengobati dan makan hasil buruan pasukan lain yang tak seberapa, kemudian raja pergi bersama beberapa pasukan memeriksa pohon tersebut, ternyata buah itu memiliki racun namun tidak mematikan.
dengan kesaktian raja akhir nya batang-batang pohon itu digores dengan huruf wafak menggunakan pedang, kemudian pasukan beristirahat di samping hutan karena hari sudah hampir malam.
pada pagi hari nya raja memerintahkan pasukan memetik buah tersebut, dan buah nya sudah bisa di makan. adapun sisa-sisa racun nya masih meninggalkan bekas pada biji buah yang berwarna biru dan terasa pahit, dan bekas goresan wafak itu masih tersisa pada daging buah nya, sehingga setiap buah itu memiliki goresan yang berbeda
adapun nama buah ini di ambil dari nama pasukan yang keracunan yaitu Lang-sat
penyebaran nya di nusantara karena waktu pulang pasukan ini masih menyimpan buat bekal dan biji nya berhamburan sepanjang jalan pulang
Percaya atau tidak cerita ini realistis dengan sejarah penaklukan Iskandar zulkarnaen terhadap daerah-daerah timur
original post by Machsada edogawa
wassalam
Pernah kah kalian memperhatikan dengan seksama buah langsat/duku yang kita makan, ternyata setiap daging buah nya terdapat guratan garis yang berbeda
dibalik semua itu ada cerita yang unik tentang buah ini
Cerita buah Langsat
pada mulanya langsat adalah buah beracun yang tidak bisa di konsumsi, tetapi berubah menjadi makanan lezat.
ceritanya berawal dari perjalan Isakandar Zulkarnaen menaklukkan dunia, saat pasukan nya tiba ke daerah asia timur(red: Nusantara) yang mana dahulu negri ini satu daratan dengan benua asia, mereka kehabisan bekal makanan dan juga jauh dari perkampungan
kemudian iskandar zulkarnaen mengutus sebagian pasukan mencari makanan masuk ke hutan, ada yang mencari binatang buruan dan ada juga yang mencari buah.
Setelah tiba di tengah hutan kelompok pencari buah tak menemukan buah apapun kecuali buah langsat, tetapi buah ini belum mereka kenal. Agar tidak pulang dengan tangan kosong, pasukan mecoba mecicipi buah ini agar bisa di bawa kehadap raja.
Malang tak dapat ditolak untung tak bisa diraih. pasukan yang mencicipi ini langsung keracunan karena buah ini, dan pulang dengan tangan kosong. kejadian ini langsung dilaporkan kehadapan raja dan diobati,
setelah mengobati dan makan hasil buruan pasukan lain yang tak seberapa, kemudian raja pergi bersama beberapa pasukan memeriksa pohon tersebut, ternyata buah itu memiliki racun namun tidak mematikan.
dengan kesaktian raja akhir nya batang-batang pohon itu digores dengan huruf wafak menggunakan pedang, kemudian pasukan beristirahat di samping hutan karena hari sudah hampir malam.
pada pagi hari nya raja memerintahkan pasukan memetik buah tersebut, dan buah nya sudah bisa di makan. adapun sisa-sisa racun nya masih meninggalkan bekas pada biji buah yang berwarna biru dan terasa pahit, dan bekas goresan wafak itu masih tersisa pada daging buah nya, sehingga setiap buah itu memiliki goresan yang berbeda
adapun nama buah ini di ambil dari nama pasukan yang keracunan yaitu Lang-sat
penyebaran nya di nusantara karena waktu pulang pasukan ini masih menyimpan buat bekal dan biji nya berhamburan sepanjang jalan pulang
Percaya atau tidak cerita ini realistis dengan sejarah penaklukan Iskandar zulkarnaen terhadap daerah-daerah timur
original post by Machsada edogawa
wassalam
Kami tantang para semua yang suka bermain judi online
ReplyDeletedengan kemungkinan menang sangat besar.
memudahkan anda untuk pembuatan ID dengan registrasi secara gratis.
Untuk info lebih jelas silahkan hubungi CS kami-Online 24jam !!
PIN BB : D61E3506
Whatsapp : +85598249684
poker online